­
­

Lelaki Pemurung

Hidup memang tidak selamanya berbicara tentang yang baik-baik dan yang enak-enak saja. Terkadang kehidupan seperti kopi hitam dipagi hari. Pahit sedikit manis, tapi harus tetap dinikmati. Tubuh saja jika dijejali dengan yang manis-manis terus bisa berakibat diabetes, jadi kehidupan pun jangan manis terus, takutnya nanti pas di akhirat diabetes. Gak nyambung? Bodo! Apalagi menjadi seoarang cowok. Tanggung jawabnya berat banget. Bayangkan saja, ketika...

Continue Reading

  • Share